Training Sistem Manajemen Keamanan Pakan (Feed Safety Management System)

Training Sistem Manajemen Keamanan Pakan (Feed Safety Management System) Terciapat Peraturan Pemerintah No 21 tahun 2019 mengenai karantinna hewan, ikan, dan tumbuhan. Industri pakan (feedmill industry) merupakan industri yang terus bertumbuh seiring dengan meningkatkan produksi sektor pangan seperti produksi budidaya ikan udang, unggas, dan lainnya. Kebutuhan pakan ternak yang aman dan bermutu dari awal hingga akhir perlu dilakukan agar terintegrasi, oleh karena itu perigetahuan tentang Sistem Manajemen Keamanan Pakan (Feed Safety Management System penting untuk dipelajari.

Berdasarkan peraturan pemerintah tersebut, sebagai salah satu persyaratan penting yang harus dipenuhi. BMD Training Centre & Consultant bermaksud menyelenggarakan program Training Sistem Manajemen Keamanan Pakan (Feed Safety Management System) untuk dapat menjawab kebutuhan tersebut. Sekaligus membantu pihak-pihak terkait yang membutuhkan untuk menerapkan dan memenuhinya. Berbekal kompetensi dan pengalaman lebih dari 10 tahun dalam metienuhi persyaratan pelanggan dan regulasi yang dibutuhkan.

Maksud & Tujuan

Maksud dan tujuan dari program Training Sistem Manajemen Keamanan Pakan (Feed Safety Management System) diantaranya, yaitu:

  1. Dapat memahami konsep sistem manajemen keamanan pakan.
  2. Dapat mengetahui jenis jenis hama dan penyakit pada hewan serta ikan dan organisme pengganggu pada tumbuhan.
  3. Dapat memahami konsep keamanan pangan dan keamanan pakan.
  4. Dapat memaliami mutu pangan dan pakan.
  5. Dapat mengetahui jenis-jenis asing invasi
  6. Dapat mengetahui media pembawa hama dan penyakit pada hewan serta ikan dan organisme pengganggu pada tumbuhan serta non pembawa.

Materi Ajar

  • Definisi dan konsep sistem manajemen keamanan pakan
  • Karantina hewan, ikan, dan tumbuhan
  • Hama dan penyakit pada hewan serta ikan dan organisme pengganggu pada tumbuhan
  • Keamanan pangan
  • Keamanan pakan
  • Mutu pangan dan pakan
  • Produk rekayasa genetik atau organisme hasil modifikasi
  • Sumber daya genetic
  • Jenis asing invasi
  • Media pembawa hama dan penyakit pada hewan serta ikan dan organisme pengganggu pada tumbuhan
  • Media pembawa selain hama dan penyakit pada hewan serta ikan dan organisme pengganggu pada tumbuhan
  • Tempat masuk dan keluar hewan, ikan dan tumbuhan (pelabuhan laut, sungai, udara dan sebagainya

Biaya Training

Silahkan Cek jadwal dan biayanya disini ! atau bisa hubungi kami di 081315178523

*untuk harga bisa di sesuaikan sesuai dengan kesepakatan MK Training dan pihak client, tanggal pelaksanaan sesuai kesepakatan klien dgn MK Training, tempat training , fasilitas training, break, makan siang, disediakan klien, lokasi diluar jabodetabek. Transportasi dan akomodasi di tanggung klien

Fasilitas Training

  • Ruangan Training
  • Note/Catatan
  • Pena
  • Break pagi (Cofee, teh dan makanan kue)
  • Makan siang
  • Break sore
  • Materi pelatihan
  • Sertifikat pelatihan
  • Trainer berpengalaman

Jadwal dan tempat

untuk jadwal dan tempat training silahkan cek di sini

atau hubungi kami via whatsapp di (081315178523)

Pendaftaran Training

Untuk kepastian dan kesepakatan Training Food Handler (Pelatihan Penjamah Makanan) mohon mengisi formulir konfirmasi melalui link ini, setelah isi formulir akan di berikan informasi lebih lanjut mengenai Training Food Handler (Pelatihan Penjamah Makanan)

Apa saja yang ada di MK Academy?

PT Multikompetensi Solusi Bisnis (MK Training) adalah lembaga pelatihan dan konsultasi. Pelatihan yang ada di MK Training adalah ISO 45001, ISO 9001 2015, ISO 14001 2015,ISO 17025, TISO 22000, ISO 31000, ISO 27000, Perkebunan Sawit, Industri sawit, Pabrik Kelapa sawit, Pabrik Refinery Produk Sawit, Pabrik Oleochemical, Pengelolaan Hutan Lestari, Industri Hasil Hutan, RSPO, ISPO, SCCS, ISCC, SFM FSC, SFM PEFC, PHPL, COC FSC, COC PEFC, SVLK ,pengelolaan pabrik, PPIC, Pengendalian Dokumen, Manajemen hutan, Quality & Productivity, 5R/5S, Penyusunan SOP, adminstrasi perkantoran, SMK 3 PP 50 2012, OHSAS 18001, , Manajemen Laboratorium/ISO 17025, Manajemen Lingkungan Hidup, Pengelolaan Limbah, B3,UKL UPL, Amdal,CoC FSC, CoC PEFC,SFM FSC, SFM PEFC, Keselamatan Mengemudi/safety driving dll dan lain lain sesuai dengan kebutuhan Pelanggan.

MK Academy

MK Academy Training Center Graha Pool, Jl Merdeka No 110  Kota Bogor
Whatsapp 081315178523
Email : info@mktraining.co.id

Leave a Comment

Open chat
1
Hai, ada yang bisa kami bantu?